Announcement:

Blog Seputar Info Fotografi , Kamera Digital. Selamat MEMPELAJARI , MENGAMATI DAN MENERAPKANNYA :D

Latest Updates

View More Articles

Sabtu, 01 Februari 2014

Bahas pembuatan foto Reruntuhan Mistik

Foto reruntuhan candi di Kamboja (Candi Ta Phrom) ini adalah salah satu foto favorit saya saat bersama-sama peserta tour ke Kamboja. Candi Ta Phrom adalah candi kedua yang...

Memotret foto panorama dengan kamera DSLR

Foto Panorama adalah penggabungan beberapa foto yang tumpang tindih sebagian dengan tujuan untuk mendapatkan foto yang lebar dan mencakupi pemandangan yang luas. Di kamera compact bahkan ponsel atau...

Mencegah kondensasi / pengembunan di lensa

Saat lensa dipindahkan dari ruang yang panas ke dingin atau sebaliknya, ada kemungkinan lensa akan mengalami kondensasi atau berembun. Contoh umum yaitu saat kita keluar dari mobil yang...

Rabu, 29 Januari 2014

Teknik fotografi memotret sunrise, sunset dan twilight + setting kamera

Memotret sunrise dan sunset (sebenarnya gak ada bedanya dari sisi fotografi, yang beda cuma sunrise lebih dingin dan sepi daripada sunset, dan yang satu terbit dan yang lainnya...

Jumat, 10 Januari 2014

Tips Fotografi landscape

Tips ini sangat berguna untuk memotret landscape yang benar. Tetapi foto yang bagus tidak selalu foto yang benar. Jadi silakan saja untuk melanggar tips-tips ini, tapi sebelumnya kita...

Rabu, 08 Januari 2014

Cara Membuat Efek ROL pada Foto dengan Plug in Photoshop

Sebelum melangkah ke tutorial mengenai Cara Membuat Efek ROL pada Foto dengan Plug-in Photoshop, kita caritau dulu yuk apa sih ROL itu? ROL atau Ray of Light jika...

Teknik Strobist untuk Foto Kreatif dengan Flash (Lampu Kilat)

Seiring dengan perkembangan fotografi digital (kamera digital / kamera dslr) yang sangat pesat, Strobist muncul dan mulai berkembang berkat daya kreatifitas para fotografer, yang kemudian Strobist ini menjadi...

Share Ilmu Photography.Designed by Tegar Putra Templateism | Love for The Globe Press